Pecinta KPop pasti sudah tidak asing dengan nama Minho SHINee. Laki-laki kelahiran 1991 ini sedang merayakan ulang tahunnya pada 9 Desember. Kini, ia pun tepat berusia 30 tahun.
Tahun lalu, ia sempat vakum dari industri hiburan karena menjalani wajib militer alias wamil. Namun, kini ia bisa merayakannya bareng penggemar. Terakhir kali terlihat di drama Yumi's Cell, yuk caritahu sebelas kabar terbaru Minho SHINee berikut ini.