Lemari biasa digunakan sebagai tempat menyimpan pakaian. Kebanyakan, bentuknya berupa kotak berisi ruang-ruang untuk menaruh pakaian dan dilengkapi dengan pintu.
Namun, kalau kamu bosan dengan lemari konvensional, bisa beralih menggunakan perabot lain. Selain menghemat ruang, perabot ini juga bisa mempercantik area kamarmu. Yuk, lihat referensi perabot minimalis pengganti lemari untuk kamar tidur berikut ini!