Seperti yang kita ketahui, perayaan Chinese New Year atau Imlek, identik dengan dekorasi lampion. Bukan tanpa alasan, lampion digunakan saat Imlek karena melambangkan harapan, kebahagiaan, kemakmuran, dan pengusir roh jahat.
Saat mebuat dekorasi Imlek, lampion menjadi barang yang wajib ada. Mencarinya di pasaran sangatlah mudah. Saat ini, lampion Imlek banyak jenis dan ragamnya, memungkinkan kamu lebih banyak berkreasi saat mendekor ruangan. Berikut rekomendasi lampion Imlek 2026 yang bisa jadi referensi!
