Mengenyam pendidikan merupakan hal semua orang, tanpa terkecuali. Banyak orang yang mengutamakan pendidikan dibanding karier. Hal tersebut terlihat dari antusias masyarakat untuk melanjutkan pendidikan selepas Sarjana.
Seperti yang kita tahu, Indonesia memiliki banyak universitas terbaik dengan segala fasilitasnya yang memadai. Namun, tak jarang mahasiswa ingin merasakan sensasi sekolah S2 di luar negeri.
Bahkan, ada beberapa negara yang selalu jadi jujugan mahasiswa Indonesia untuk S2, lho. Simak ulasan selengkapnya berikut ini, ada pula informasi mengenai beasiswa yang bisa kamu gunakan!