Umat Katolik mengenal istilah Paus sebagai pemimpin tertinggi Gereja Katolik Roma. Paus memegang peranan penting dalam menjaga ajaran gereja dan memberikan panduan spiritual kepada lebih dari satu miliar umat Katolik di seluruh dunia.
Selain penjelasan di atas, ada banyak lagi fakta tentang Paus dalam ajaran Katolik yang menarik. Buat tahu lebih jelas tentang apa itu Paus Katolik, yuk baca artikel berikut ini!