Menulis sebuah artikel untuk diterbitkan dalam media sebesar IDN Times mungkin merupakan impian bagi banyak penulis, terutama penulis pemula yang sedang belajar dan mengasah keterampilannya dalam menulis artikel.
Namun nyatanya tidaklah mudah supaya artikel yang kamu tulis dapat diterbitkan oleh para editor. Dari sekian banyak artikel yang kamu tulis, bisa jadi semuanya tidak diterbitkan sama sekali.
Nah, apa yang harus kamu lakukan jika artikelmu selalu ditolak oleh editor di IDN Times Community? Mungkin lima hal ini yang bisa kamu lakukan. Disimak, ya!
