Ilustrasi pementasan arja klasik. (YouTube.com/Disbud Prov. Bali)
Untuk memudahkan kamu dalam memahami teks drama yang telah dijelaskan, berikut adalah contoh dari teks drama. Simak sampai habis!
Judul drama:
Liburan ke Ancol bersama Sahabat
Tokoh: 1. Lala
2. Rini
Lala dan Rini adalah sepasang sahabat yang berteman sejak duduk di bangku kuliah. Setelah lulus, Lala dan Rini mulai sibuk dengan urusan masing-masing yang membuat mereka sulit bertemu. Akhirnya, ketika keduanya sama-sama punya waktu kosong, Lala dan Rini membuat janji untuk liburan bersama ke Ancol.
Lala: *obrolan melalui telpon* Haiii Rinii, apa kabarnya nih? Gimana kerjaan, aman kan?
Rini: aaa, Lala, gue kangennn! Kerjaan amann kok. Malah gue mau ambil cuti nih 3 hari
Lala: Kebetulan bangett, gue mau ajak loe ketemuann. Gue juga mau cuti nih 3 hari
Rini: Yaudahh, yuk lahh ke Ancol, pengen liat yang seger-seger nihh
Lala: Boleh, bolehh.. ketemuann di cafe depan Ancol ya Rin
Rini: Oke lala, sampai jumpa ya!
Contoh teks drama di atas menjelaskan tentang tokoh Lala dan Rini yang akan bertemu di Ancol. Teks drama di atas juga telah diisi dengan unsur intrinsik yang ada.
Nah, itulah penjelasan mengenai drama, ciri-ciri, beserta contohnya. Jadi, sudah lebih paham membuat teks drama, bukan?
Oleh: Srikandy Indah Karina S.B