Psikolog Eleanor Maccoby dan John Martin menambahkan pola asuh yang keempat dari tiga jenis pola asuh oleh Bumrind, yang disebut pola asuh neglected atau uninvolved parenting.
Sama seperti pola asuh otoriter dan permisif, pola asuh abai punya kekurangan yang dapat menghambat perkembangan anak. Sering gak disadari, berikut ini beberapa hal yang terjadi pada anak jika orangtua menerapkan pola asuh abai sedari dini.