Setiap manusia pasti menginginkan hidupnya tenang dan bahagia. Namun, dalam hidup ini kamu pasti menemui ujian hidup, sehingga ujian hidup itu sering kali membuat kamu merasa bersedih dan terpuruk.
Oleh karena itu, kamu perlu memiliki pola pikir yang benar supaya kamu bisa menjalani hidup ini dengan lebih tenang. Bahkan, ketika kamu dihadapkan dalam situasi yang sulit sekalipun, karena kebahagiaanmu ditentukan oleh dirimu sendiri. Inilah 5 pola pikir yang perlu kamu tanamkan supaya hidupmu lebih tenang. Pastikan simak sampai habis, ya.
