Menjadi jomblo tidak selalu identik dengan kesepian atau rasa kurang. Bagi sebagian orang, fase ini justru dimanfaatkan untuk mengenal diri sendiri dan menikmati hidup tanpa kompromi. Menariknya, cara menjalani status lajang bisa sangat berbeda pada tiap orang.
Perbedaan tersebut sering kali dipengaruhi oleh zodiak masing-masing. Ada yang santai menikmati kebebasan, ada pula yang diam-diam merindukan kehadiran pasangan. Kalau kamu penasaran termasuk tipe yang mana, yuk simak cara tiap zodiak menjalani status jomblo berikut ini!
