Sepandai-pandainya orang menyembunyikan perasaan, ada kalanya akan terlihat juga. Begitu pula ketika seseorang sedang banyak pikiran. Ada gestur atau mimik wajah yang gak bisa terlalu lama ditutupi. Seperti yang kerap terjadi pada shio Macan.
Meskipun dikenal sebagai sosok yang kuat dan dominan, tapi ketika lagi banyak pikiran, shio Macan bisa menunjukkan gelagat yang tak biasa, lho. Berikut lima ciri shio Macan lagi banyak pikiran yang biasanya bisa terlihat jelas.
