Kode pos Jakarta Utara dibedakan berdasarkan kelurahan, alamat, dan bangunan berada. Beberapa kelurahan juga memiliki kode pos yang serupa, karena menjadi bagian dari wilayah kelurahan yang sama.
Kode pos ini biasanya dicantumkan pada alamat untuk mempermudah proses penyortiran dan pengiriman surat maupun paket. Wilayah Jakarta Utara sendiri memiliki 6 kecamatan dengan total 31 kelurahan.
Berikut ini IDN Times telah merangkum daftar kode pos seluruh kelurahan pada 6 kecamatan yang terdapat di Jakarta Utara, sehingga bisa kamu jadikan referensi untuk keperluan pengiriman. Yuk, simak!
