Menempatkan tanaman hidup dalam ruangan dapat menghasilkan nuansa yang segar dan sejuk. Tak hanya itu, dengan adanya tanaman juga dapat memberikan kenyamanan serta memperbaiki mood penghuninya.
Tak selalu media tanah, tanaman hias juga bisa ditanam dan dikembangbiakkan dalam media air. Selain itu, kamu juga bisa menggunakan botol sebagai wadah agar tanaman ini terlihat lebih estetis. Apa saja tanaman itu? Yuk, simak!
