Memilih karpet yang tepat itu ternyata penting, lho. Karpet memiliki peran penting agar ruang tamu kamu terlihat elegan. Kalau kamu bisa memilih karpet yang tepat, ruang tamu kamu bisa terlihat lebih luas. Di sisi lain, kalau kamu kurang memahami cara memilih karpet yang benar, itu bisa bikin ruang tamu kamu terlihat berantakan dan sempit.
Kunci utama memilih karpet yang tepat adalah warnanya. Warna karpet harus cocok dipadukan dengan ruang tamu. Nah, untuk mengetahui cara memilih warna karpet ruang tamu yang tepat agar bisa terlihat lebih luas, simak berikut ini.
