Lorong rumah yang gelap memberi kesan sempit dan kurang ramah. Area ini kerap dilewati, tetapi jarang mendapat perhatian dalam penataan pencahayaan. Padahal, cahaya yang tepat bisa mengubah suasana lorong secara signifikan.
Masalah utama lorong gelap biasanya terletak pada minimnya sumber cahaya dan penempatan lampu yang kurang tepat. Kondisi ini membuat dinding terasa menekan dan jarak pandang terbatas. Dengan pengaturan pencahayaan yang terencana, berikut ini tips mengatur pencahayaan di lorong rumah yang gelap agar terlihat lebih luas dan nyaman dilewati.
