Ada-ada saja cara orang untuk membalas sakit hatinya. Ada yang cuma diam dan mendoakan, ada pula yang melontarkan sindiran agar orang tersebut merasa terpojokkan.
Seperti kelima zodiak di bawah ini. Mereka gak bakal tinggal diam kalau ada orang yang membuatnya kesal. Siapa saja zodiak yang dimaksud dan sindiran seperti apa yang mereka katakan? Berikut daftarnya!
