Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
Berdua menikmati suasana (Unsplash.com/AldoDelara)

Kamu mungkin adalah salah satu orang yang mengaku bahwa mencintai tanpa syarat adalah titik tertinggi dari mencintai. Tetapi, sayangnya orang-orang dengan pandangan seperti itu, lupa dengan berbagai hal yang sebenarnya penting dipertimbangkan sebelum kita mencintai seseorang.

Penasaran, kan apa saja catatan yang sebaiknya dipertimbangkan sebelum kita mencintai seseorang? Berikut ini jawabannya!

1. Apa alasan kamu mencintainya?

Menari bersama (Unsplash.com/ScottBroome)

Pertanyaan pendek, tetapi bisa menggambarkan seberapa serius kamu untuk menyerahkan hatimu kepada dia si pujaan hati. Jangan berdusta dengan mengatakan kamu mencintainya tanpa alasan apa pun dan hanya takdir yang mempersatukan kalian!

Karena jika dirimu sendiri tak tahu apa alasan kamu mencintainya, maka ke depannya kamu akan sulit memiliki alasan untuk mempertahankannya. Mengapa begitu? Karena sekali lagi, kamu tak punya alasan untuk membela apa yang kamu lakukan!

2. Apakah ada orang lain yang kamu cintai selain dirinya?

Editorial Team

Tonton lebih seru di