Pesona mantan memang sukar dilupakan ya? Walaupun di awal berpisah kamu merasa keputusan itu sudah paling tepat, bisa jadi di kemudian hari kamu berharap bisa balik sama dia. Wajar sih. Apa pun yang bikin hubungan kalian kandas, nyatanya dia memang pernah menaklukkan hatimu.
Gak heran kalau beberapa orang termasuk kamu lebih mudah kembali jatuh cinta pada mantan ketimbang orang baru. Tetapi kalau keinginanmu sudah bulat, jangan sembarangan dalam memperjuangkan cintamu ya? Ada 5 rambu yang sebaiknya kamu patuhi biar dia gak merasa terusik dengan kehadiranmu, yaitu:
