Merencanakan pernikahan bukan cuma soal checklist atau tren dekorasi terbaru. Ada banyak faktor personal yang bisa memengaruhi cara seseorang menyusun hari spesial, salah satunya adalah karakter berdasarkan zodiak.
Setiap zodiak punya cara unik dalam mengekspresikan emosi dan mengambil keputusan. Ini bisa berdampak pada gaya, preferensi, dan prioritas saat merancang pernikahan. Yuk, cari tahu bagaimana zodiakmu bisa memberi petunjuk dalam proses persiapan pernikahan lewat artikel berikut!