Mantan bintang cilik Sherina Munaf, memiliki jiwa muda yang sangat terpancar. Ia mampu menempatkan diri dan juga menyesuaikan penampilan dengan berbagai acara dan suasana yang sedang dihadapinya. Sehingga ia pun semakin terlihat menawan di usianya yang menginjak 29 tahun.
Berikut ini beberapa gaya berbusana Sherina Munaf yang makin keren.
