Sebagian besar perempuan di dunia ini sepertinya punya masalah keborosan setiap kali berbelanja. Kamu pasti pernah, pergi ke supermarket dengan niat awal untuk belanja bahan makanan, namun sampai di sana rencana hanya tinggal rencana. Dari yang awalnya kamu cuma butuh roti dan selai, akhirnya kamu merasa membutuhkan pakaian baru juga ketika melihat ada diskon besar-besaran.
Kebiasaan-kebiasaan remeh tersebut akhirnya sering membuat menyesal, kita jadi tak bisa membeli barang yang benar-benar dibutuhkan karena uang bulanan lebih dulu habis.
Sebenarnya, tak cuma diskon besar saja lho, yang membuat kamu tanpa sadar menjadi boros dan membeli barang-barang yang kurang berguna. Berikut 7 situasi yang membuat para wanita hilang kendali dan suka belanja barang-barang di luar rencana. Disimak baik-baik, girls..
