Mengenakan OOTD yang menarik tentunya akan membuat kamu tampil makin percaya diri. Dengan perpaduan yang pas, kamu bisa menyontek OOTD ala Amy Flamy di bawah ini. Cocok banget untuk liburan hingga ke acara formal!
Yuk, simak bersama inspirasi OOTD-nya di bawah ini. Mudah disontek dan bisa banget menambah kesan menawan untuk dirimu!
