Alyssa Daguise sangat mencuri perhatian di momen lamaran adik iparnya. Jadi bagian dari keluarga besar El, Alyssa ikut tampil senada dengan Maia Estianty dan Mulan Jameela.
Bumil muda ini tampak menawan dalam balutan busana rancangan Asky Febrianti dan polesan makeup Bennu Sorumba. Yuk, intip detail gaya anggun Alyssa Daguise di lamaran Syifa Hadju dan El Rumi!
