Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela
gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/bumiaw | instagram.com/askyfebrianti)

Intinya sih...

  • Busana keluarga besar pihak El Rumi di lamaran Syifa Hadju-El Rumi bernuansa butter yellow, memberikan kesan fresh dan hangat

  • Maia Estianty dan Mulan Jameela mengenakan busana rancangan Asky Febrianti, dengan perbedaan detail kerah, potongan bawahan, dan aksen

  • Rambut Maia ditata ala braided bun dengan headpiece floral, sementara keduanya menerapkan makeup soft glam look

Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

Syifa Hadju dan El Rumi menggelar prosesi lamaran secara resmi pada Rabu (21/1/2026). Acara yang berlangsung hangat di Hutan Kota by Plataran, Senayan, ini dihadiri oleh keluarga dan kerabat. Tampak Maia Estianty dan Mulan Jameela yang mewakili keluarga El Rumi hadir dengan dresscode yang senada.

Keduanya kompak mengenakan busana bernuansa butter yellow rancangan Asky Febrianti. Kalau penasaran detail lengkap ulasannya, simak artikel gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di lamaran Syifa Hadju-El Rumi ini!

1. Butter yellow jadi tema busana keluarga besar pihak El Rumi di momen lamarannya. Warna terang yang memberikan kesan fresh dan hangat

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/sndihadju)

2. Busana Maia dan Mulan sama-sama dirancang oleh desainer Asky Febrianti. Model kebaya kurung bukaan depan dengan bawahan yang senada

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/bumiaw | instagram.com/askyfebrianti)

3. Bedanya, kebaya Maia berkerah V dengan detail aksen curve ala selendang. Detail baju Mulan berkerah tinggi dan full beads motif geometri

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/bumiaw | instagram.com/askyfebrianti)

4. Meski senada, desain kebaya keduanya sangat berbeda. Bagian bawah kebaya, Maia memilih potongan bergelombang sementara Mulan dengan potongan lurus dan tegas

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/askyfebrianti)

5. Rambut Maia ditata ala braided bun dengan gaya elegan nan klasik berhiaskan headpiece floral. Maia mengenakan hijab kuning yang dililit ke belakang

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/bumiaw | instagram.com/adi_rustana)

6. Keduanya menerapkan makeup soft glam look. Full coverage dengan sentuhan warm tone eyeshadow dan nude lips

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/bumiaw | instagram.com/adi_rustana)

7. Maia bermain dengan kalung, gelang, dan cincin untuk menambah nilai mewah look-nya. Mulan tampak mengenakan cincin untuk menyeimbangkan gayanya

gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di Lamaran Syifa Hadju dan El Rumi (instagram.com/bumiaw | instagram.com/askyfebrianti)

Demikian detail ulasan singkat seputar gaya Maia Estianty dan Mulan Jameela di lamaran Syifa Hadju dan El Rumi. Meski busananya memiliki tema yang sama, keduanya mengusung model dan gaya yang berbeda. Kamu lebih suka gaya siapa, nih?

Editorial Team