Pernikahan seleb dan influencer selalu berhasil mencuri perhatian netizen. Busana, dekorasi pernikahan, hingga makeup yang diterapkan, biasanya jadi kiblat oleh khalayak.
Selama setahun terakhir, makeup seleb didominasi ke arah simple elegan dengan warna-warna natural. Inilah beberapa ide makeup pernikahan seleb paling flawless 2019!
