Street style sering dianggap ribet karena harus mix banyak item, padahal kunci tampil chic justru ada di pilihan outfit yang simpel dan nyaman. Terinspirasi dari gaya Jennie BLACKPINK saat terlihat menikmati waktu liburan di Eropa, banyak look kasual yang sebenarnya mudah ditiru untuk aktivitas sehari-hari.
Mulai dari paduan basic top, outer ringan, sampai celana longgar yang fleksibel, semua bisa jadi solusi buat kamu yang ingin tampil effortless tanpa terlihat membosankan.
