Selain mengenakan wedding dress di hari pernikahan, kamu juga bisa tampil menawan dengan kebaya pengantin. Pemilihan busana kebaya itu bisa disesuaikan dengan adat keluargamu.
Untuk kamu yang beradat Jawa, berikut ini telah IDN Times rangkum beberapa referensi kebaya pernikahan Jawa. Kumpulan busana kebaya ini diambil dari selebriti ternama.