Pemilik zodiak Aries adalah sosok yang berani, ambisius, dan penuh percaya diri. Saat perempuan Aries membayangkan hari pernikahannya, dia pasti ingin tampil sebagai pusat perhatian, dibalut gaun pengantin yang menggambarkan pesona kuat dan semangat yang berapi-api.
Berikut ini lima konsep gaun pengantin idaman Aries. Detailnya harus unik tapi tetap anggun, menampilkan kesan bahagia dan percaya diri yang dikemas dalam gaya menawan.
