Indonesian Idol 2025 sudah memasuki babak final setelah melewati persaingan cukup ketat. Spektakuler Show 11 pun sudah digelar dengan 4 peserta, yakni Fajar Noor, Shabrina Leanor, Vanessa Zee, dan Mesa Hira.
Di Spektakuler Show 11, para peserta cewek terlihat memikat dengan dress yang mereka kenakan di setiap segmen. Yuk, simak di bawah ini gaya para peserta cewek Indonesian Idol 2025 di Spektakuler Show 11!