Freya Jayawardana atau disapa Freya JKT48 termasuk salah satu idola saat ini. Selama ini, Freya dikenal sebagai idola dengan gaya imut. Ia sering kali terlihat mengenakan pakaian kasual yang simpel, tapi tetap modis.
9 OOTD simpel dan cute ala Freya JKT48 di bawah ini bisa jadi inspirasimu, lho. Gampang ditiru, fashion Freya terlihat nyaman dan keren bila dipakai saat aktivitas sehari-hari. Simak, yuk!