Clay mask sering jadi andalan untuk deep cleansing, apalagi buat pemilik kulit berminyak dan berjerawat. Menariknya, clay mask generasi terbaru di 2026 gak lagi identik dengan rasa kering dan ketarik.
Berbagai produk clay mask terbaru hadir dengan formula lebih lembut, multifungsi, dan ramah skin barrier. Yuk cek rekomendasi clay mask terbaru 2026 berikut ini!.
