Clogs adalah jenis alas kaki yang memiliki desain unik dengan ciri khas sol tebal, biasanya terbuat dari kayu, dan bagian atas yang tertutup. Clogs sejak lama populer sehingga seringkali menjadi tren karena bentuknya yang unisex dan timeless. Bentuknya yang paling sering dijumpai yaitu platform clogs dan flat clogs, maupun berbentuk sepatu atau sandal.
Di tahun ini, clogs kembali diprediksi menjadi tren alas kaki. Jika kamu seorang yang up-to-date dan suka mengikuti perkembangan fashion, mungkin kamu ingin mencoba kenakan clogs di tahun ini. Berikut rekomendasi clogs perempuan yang bisa kamu cek!