Miss Universe Organization telah resmi mengumumkan bahwa malam final Miss Universe 2020 akan diadakan pada Minggu (16/5/2021) di Saminole Hard Rock Hollywood, Florida, Amerika Serikat. Acara yang semakin dekat, membuat beberapa organisasi memutuskan untuk melakukan proses hand-pick dalam memilih perwakilannya di ajang Miss Universe 2020. Salah satunya adalah Kamerun.
Dalam sepanjang sejarah perhelatan Miss Universe, ini merupakan kali pertama bagi Kamerun untuk ikut berkompetisi di ajang Miss Universe. Angèle Kossinda akan mewakili Kamerun di ajang Miss Universe mendatang. Dia sekaligus menjadi Miss Universe Kamerun pertama.
Seperti apakah latar belakang dari perwakilan asal Kamerun ini? Mari langsung saja simak kesembilan pesonanya berikut ini. Stay tuned!