Buat kamu para penggemar kegiatan outdoor, mempunyai jam tangan yang tangguh dan bisa dijadikan andalan merupakan hal yang penting. Jam tangan Expedition dikenal dengan desainnya yang kokoh dan fungsionalitasnya yang mendukung beragam aktivitas ekstrem, mulai dari hiking sampai dengan panjat tebing.
Dengan berbagai fitur yang dibuat khusus untuk ketahanan dan kenyamanan, berikut ini adalah beberapa rekomendasi jam tangan Expedition yang cocok untuk para petualang sejati. Yuk, dipilih!
