Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
OOTD Kasual ala Bene Dion
OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

Siapa sih yang gak kenal dengan nama Bene Dion? Ia mengawali kariernya menjadi seorang pelawak melalui acara Stand Up Comedy Indonesia Season 3. Gak hanya menjadi komedian, ternyata laki-laki berusia 35 tahun ini juga merambah ke dunia seni akting, produser dan sutradara, salah satu film besar yang ia perankan, adalah Agak Laen: Menyala Pantiku! (2025).

Bene yang terkenal multitalenta juga jago dalam bidang fesyen, lho. Melansir instagram pribadinya, dia sesekali membagikan OOTD kasual yang mudah untuk diikuti. Penasaran? Yuk, intip ulasan di bawah ini!

1. Foto bersama sang istri, Bene Dion memadukan t-shirt dengan denim jacket, ripped jeans, dan docmart shoes

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

2. Ingin tampil dengan tema 70-an? Kamu bisa memadankan kemeja bermotif dengan flared pants, sunglasses, dan leather shoes

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

3. Tampil simpel, ayah satu anak ini memakai t-shirt putih, cargo pants pendek, dan sandal slip on

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

4. Kalau gak punya cargo pants pendek, kamu bisa mencoba memilih short pants cokelat

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

5. Bingung padu padan printed t-shirt? Kamu bisa menggabungkan dengan loose jeans dan sneakers

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

6. Masih butuh referensi loose jeans? Gabungkan saja loose jeansmu dengan polo t-shirt dan sneakers

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

7. Semi formal, podcaster ini menggabungkan printed t-shirt dengan jas, long pants, dan sneakers

OOTD Kasual ala Bene Dion (instagram.com/bene_dion)

Bagaimana OOTD kasual ala Bene Dion, mudah untuk diikuti, bukan? Kamu bisa menambahkan beberapa aksesoris agar penampilanmu makin cool, Bro!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.

Editorial Team