Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)
padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

Blue jeans adalah salah satu fashion item yang terlihat stylish dan modis buat dipakai diberagam kegiatan. Selain terlihat menarik, item outfit ini juga nyaman buat dikenakan sehari-hari. Memiliki warna yang soft, blue jeans cocok buat dipakai pada kegiatan kasual karena terlihat trendi dan kekinian.

Nah, padu padan blue jeans ala William LYKN berikut ini dapat kamu jadikan inspirasi outfit-mu. Gayanya yang simpel dan cocok buat dipakai pada kegiatan kasual lainnya, kamu dapat mensontek inspirasi outfit-nya berikut ini.

1. OOTD pertama outfit denim on denim yang terlihat keren dan manly dengan basic tee hitam, washed blue jeans, dan outer denim jaket

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

2. Effortless abis! Kamu cukup padukan oversized hooded sweatshirt hitam dan baggy blue jeans serta white sneakers. Comfy buat daily wear!

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

3. Kombinasi warna hitam dan biru dapat diaplikasikan pada perpaduan halfzip crewneck hitam dan print blue jeans serta leather shoes

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

4. Berikan kesan yang kalem. Blue wide leg jeans juga terlihat matching dipadukan bersama printed tee putih dan outer kemeja print nuansa ungu

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

5. Unfinished cargo blue jeans dan sweatshirt nuansa oranye dibalut trucker denim jacket serta chunky sneakers andalanmu

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

6. Highwaist printed blue jeans tampil fresh dan menawan dengan kombinasi inner basic tee putih dibalut trucker shirt bewarna merah

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

7. Tampil stand out saat pergi jalan-jalan dengan perpaduan basic tee hitam dibalut outer oversized shirt hitam, loose blue jeans, dan white sneakers

padu padan blue jeans ala William LYKN (instagram.com/williamjkp)

Deretan inspirasi outfit dengan padu padan blue jeans ala William LYKN di atas tentunya tidak boleh kamu lewatkan begitu saja. Kombinasi warna dan outfit yang pas, kamu bisa memilih padanan outfit yang serasi seperti William LYKN di atas. Selamat mencoba!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.

Editorial Team

EditorSofi Devi