Rolex dikenal sebagai salah satu luxury brand dunia yang identik dengan kemewahan dan harganya yang mahal. Produk jam tangan Rolex juga termasuk salah satu yang banyak diminati.
Jam tangan Rolex mungkin setara dengan brand-brand mewah lainnya seperti Cartier, Zenith, TAG Heuer, Bvlgari, Corum, hingga Breitling 1884. Umumnya, jam tangan Rolex dibanderol dengan harga mulai dari Rp100 juta tergantung serinya.
Namun, ada beberapa jam tangan Rolex yang dijual dengan harga rendah jika dibandingkan seri lainnya. Berikut harga jam tangan Rolex termurah di bawah Rp100 juta yang menarik disimak. Cek selengkapnya di bawah ini, ya.