Claude Monet merupakan pelukis paling populer di antara banyaknya para pelukis yang hidup di akhir abad ke 20. Pria berkebangsaan Perancis ini, lahir di kota Paris pada tanggal 14 November 1840 dan memiliki nama panjang Oscar-Claude Monet. Karya-karya dari Monet memang sangat dikenal di seluruh dunia berkat metode unik yang diterapkan pada lukisannya.
Meskipun diketahui Monet tidak pernah mempelajari bidang seni secara formal, inilah 5 fakta menarik dari Claude Monet yang harus kamu ketahui :