Mendengar kata rumah sakit jiwa terkesan sedikit menakutkan. Bagaimana tidak? Tempat yang mengumpulkan orang-orang yang dianggap mengalami gangguan kejiwaan membuat kita tidak tahu harus melakukan apa-apa. Belum lagi adanya ketakutan tertular cara berpikir mereka.
Jika kamu berpikir datang ke rumah sakit jiwa biasa saja sudah bikin bulu kuduk berdiri, apalagi jika kamu datang ke beberapa rumah sakit jiwa ini? Coba cek deh!