Serangga merupakan salah satu dari sedikitnya hewan yang bisa terbang. Agar bisa terbang, serangga mengandalkan sayap yang tumbuh di punggung. Tergantung spesiesnya, sayap serangga sangat bervasiasi, ada yang besar, lebar, transparan, bisa ditekuk, bahkan ada yang berwarna-warni.
Uniknya, gak semua serangga bisa terbang dan melayang di udara. Sebaliknya, hanya ada beberapa serangga yang bisa terbang dan kali ini kita akan membahas mereka semua. Kemampuan terbang pada serangga juga punya fungsi yang berbeda, entah untuk berburu, kabur, atau berpindah tempat. Nah, kali ini kita akan membahas beberapa contoh serangga yang bisa terbang. Jadi, simak dengan cermat!