Orang utan adalah primata cerdas dari Asia Tenggara. Akan tetapi, orang utan sekarang ada di hutan hujan Sumatera dan Kalimantan. Kera besar satu ini memiliki hubungan dekat dengan manusia.
Selain dari perawakannya, ada banyak hal menarik yang harus kamu ketahui dari orang utan. Yuk, kenalan lagi dengan orang utan!
