Apakah kamu seseorang yang gampang menangis? Jangan minder juga kalau dibilang cengeng. Menangis sejatinya adalah hal yang lumrah bagi manusia.
Menangis merupakan bahasa tubuh yang memiliki banyak arti, seperti kesedihan, keharuan, dan kegembiraan. Bahkan bagi seorang bayi, tangisan dapat menjadi sarana komunikasi pada orang tuanya.
Berikut ini adalah manfaat dari menangis ditinjau dari sudut pandangan medis.
