Rasanya semua sudah tahu bahwa DKI Jakarta adalah provinsi paling padat di Indonesia. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2022, jumlah penduduk DKI Jakarta adalah 10.679.951 jiwa dan diperkirakan akan terus bertambah. Semakin padat populasi, maka akan semakin banyak kendaraan yang melintas dan semakin tercemar udaranya.
Tanpa berlama-lama, berikut ini 10 wilayah Jakarta yang paling berpolusi per Selasa (12/9/2023) pukul 10.00 WIB, mengacu pada IQAir.com. Here we go!
