Pernahkah kamu mendengar istilah mengenai bioteknologi? Yup, biotekologi merupakan ilmu yang mempelajari penerapan prisnip-prinsip biologi. Dalam hal ini, bioteknologi dibagi menjadi bioteknologi konvensional dan modern. Lantas, apa itu bioteknologi konvensional?
Bioteknologi konvensional disebut juga sebagai bioteknologi sederhana. Hal tersebut lantaran proses dan teknik yang digunakan masih sangat tradisional. Selengkapnya, simak penjelasan mengenai apa itu bioteknologi konvensional beserta contoh penerapannya dalam kehidupan sehari-hari berikut ini, yuk.
