10 Rekor Fantastis Salah sejak Bergabung di Liverpool FC, Andalan!

Mohamed Salah pemain asal Afrika tersubur di Premier League. Sebagai pemain tipikal kaki kiri, ia menjadi salah satu pemain kunci Liverpool saat ini. Harus diketahui bahwa Mohamed Salah berkarier di Premier League sudah kali kedua yang sebelumnya ia bermain untuk tim London, Chelsea pada musim 2014-2016.
Belum sukses bersama Chelsea ia kembali ke Inggris dengan bergabung dengan Liverpool pada tahun 2017 setelah tampil mempesona ketika membela AS Roma. Tak disangkanya ia mampu beradaptasi dengan cepat hingga ia mampu meraih gelar sepatu emas di musim debutnya setelah mencetak 32 gol dari 36 pertandingan.
Seiring dengan prestasi, Salah juga banyak mencatatkan rekor baru ketika bersama Liverpool. Berikut 10 rekor Mohamed Salah selama bermain untuk The Reds.