Jakarta, IDN Times - Banyak kejutan di Turnamen Indonesia Masters 2021, bahkan ketika turnamen ini baru memasuki babak perempat final. Bayangkan saja, sebanyak 17 unggulan gugur di babak pertama dan kedua turnamen yang berlangsung di Nusa Dua, Bali ini.
Dari 17 unggulan yang tumbang, 5 di antaranya adalah wakil Indonesia. Berikut daftar 17 wakil unggulan dunia yang tumbang di BWF Super 750 Indonesia Masters 2021 sebelum menyentuh babak perempat final.
