Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
9 Potret Keren Sapsiree Taerattanachai, Pebulu Tangkis Asal Thailand

Instagram.com/popor_sapsiree
Sapsiree Taerattanachai adalah pebulu tangkis berbakat dan berprestasi asal Thailand. Pemain bulu tangkis spesialis ganda campuran dan ganda putri ini diketahui bersahabat dengan Greysia Polii. Mereka bahkan pernah melakukan live Instagram bersama.
Dalam kehidupan sehari-hari, Popor, panggilan akrab Sapsiree, berpenampilan tomboi dengan potongan rambut yang selalu pendek. Ia juga terlihat tak pernah memanjangkan rambutnya tersebut. Berikut sembilan potret keren Popor Sapsiree, pebulu tangkis sahabat Greysia Polii. Penasaran?
1. Ia adalah pebulu tangkis kelahiran 18 April 1992 dan saat ini telah berusia 28 tahun
Instagram.com/popor_sapsiree
2. Pemain yang akrab disapa Popor ini lahir di Udon Thani, sebuah daerah di timur laut Thailand
Instagram.com/popor_sapsiree
3. Meskipun ia merupakan atlet spesialis ganda, ternyata ia juga pernah bermain di nomor tunggal, lho!
Instagram.com/popor_sapsiree
4. Terdapat data yang menunjukkan bahwa ranking tertingginya saat menjadi pemain tunggal adalah 14 pada 12 September 2013
Instagram.com/popor_sapsiree
5. Ia baru saja menjadi juara di Thailand Open 2021 yang tentu membuat bangga masyarakat Thailand
Instagram.com/popor_sapsiree
6. Selain itu, ia pernah memperoleh medali perak di kejuaraan World Championships 2019 di Basel, Swiss
Instagram.com/popor_sapsiree
7. Ia juga beberapa kali membantu Thailand untuk memperoleh perunggu di ajang Piala Sudirman pada tahun 2013, 2017, dan 2019
Instagram.com/popor_sapsiree
8. Atlet yang selalu berpenampilan keren ini memiliki tinggi yang mencapai 169 cm dengan berat badan sekitar 55 kg
Instagram.com/popor_sapsiree
9. Tak hanya terlihat kece saat bertanding, di kehidupannya sehari-hari pun ia selalu terlihat keren, lho!
Instagram.com/popor_sapsiree
Popor adalah atlet pekerja keras yang telah menorehkan banyak prestasi. Ia juga berhasil mengharumkan nama Thailand di kancah dunia. Semoga makin sukses ke depannya, ya.
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Editorial Team
EditorAtqo
Follow Us