Jakarta, IDN Times - Indonesia berduel dengan Kanada di laga pertama penyisihan grup Piala Sudirman 2023. Menghadapi partai pembuka, Anthony Sinisuka Ginting dan Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon langsung jadi starter dalam duel di Suzhou Olympic Sports Centre, China hari ini (15/5/2023) pukul 09.00 WIB.
Selain Ginting dan Duo Minions, Indonesia juga menurunkan beberapa jagoannya. Siapa saja?