Fulham merupakan klub promosi yang meramaikan English Premier League (EPL) 2022/2023. Mereka kembali ke EPL dengan status klub terbaik Championship musim lalu. The Cottagers mampu menjuarai kasta kedua Liga Inggris dengan raihan 90 poin dari 46 pertandingan.
Untuk mengarungi kompetisi musim 2022/2023, Fulham merekrut sejumlah pemain berkualitas pada bursa transfer musim panas 2022. Di antara pemain tersebut, ada lima pemain yang direkrut Fulham dari klub besar.
