Atalanta tampil cukup memuaskan dalam 13 laga awal di Serie A Italia 2024/2025. Mereka mengumpulkan 28 poin hasil dari 9 kemenangan dan 1 keimbangan. Klub berjuluk La Dea itu pun turut meramaikan perebutan gelar juara Serie A musim ini.
Dalam catatan sejarah, Atalanta belum pernah menjadi juara di Serie A. Namun, mereka beberapa kali mampu bersaing di papan atas hingga menyulitkan klub-klub top Serie A. Berikut lima klub Serie A yang paling sering ditaklukkan Atalanta.
